Wisata

Candi Prambanan, Awal Pendirian hingga Menjadi Situs Warisan Dunia

Candi Prambanan, Awal Pendirian hingga Menjadi Situs Warisan Dunia
dok kemenluRI

YOGYAKARTA, PustakaJC.co - Candi Prambanan merupakan candi bercorak Hindu terbesar di Indonesia sekaligus menjadi yang termegah di Asia Tenggara. Kompleks Candi Prambanan sendiri terletak di lokasi yang unik.

 

Bangunan bersejarah ini masuk ke dalam administrasi wilayah Desa Bokoharjo, Prambanan, Sleman. Sementara itu, pintu masuknya merupakan bagian dari administrasi Desa Tlogo, Prambanan, Klaten, Jawa Tengah.

 

Di balik kemegahannya, Candi Prambanan ternyata menyimpan berbagai kisah yang penuh makna. Didirikan pada akhir abad ke 8, tentu Prambanan memiliki sejarah panjang yang menarik untuk digali.

 

Lantas, bagaimana sejarah Candi Prambanan?

Baca Juga : Keindahan Malam Hutan Mycelia yang Menakjubkan
Bagikan :