Wisata

Mengenal Kereta Joglosemarkerto

Mengenal Kereta Joglosemarkerto
dok kai

 

Peluncuran kereta ini bertujuan untuk penyederhanaan pelayanan sekaligus meningkatkan okupansi rute Yogyakarta—Semarang tanpa perlu transfer di Stasiun Purwokerto dan Solo Balapan.

 

Saat baru beroperasi, PT KAI menyiapkan tiga rangkaian kereta api yang terdiri dari dua gerbong eksekutif dengan kapasitas masing-masing 50 tempat duduk dan tujuh gerbong ekonomi dengan kapasitas masing-masing 80 tempat duduk. Totalnya, KA Joglosemarkerto memiliki kapasitas 660 tempat duduk untuk setiap perjalanan.

 

Executive Vice President PT KAI Daop 4 Semarang,Yosita dulu menjelaskan, setiap hari terdapat tiga titik pemberangkatan KA Joglosemarkerto antara lain Stasiun Semarang Tawang (pukul 06.15 WIB), Stasiun Solo Balapan (pukul 06.00 WIB), dan Stasiun Purwokerto (pukul 05.00 WIB).

Baca Juga : Gapura Jombang, Pintu Gerbang Kerajaan Majapahit
Bagikan :