Wisata

Pantai Sadeng, Muaranya Aliran Bengawan Solo Purba

Pantai Sadeng, Muaranya Aliran Bengawan Solo Purba
Dok visitingjogja

 

Sekitar tahun 1989, berdiri sebuah koperasi untuk membantu para nelayan. Hingga akhirnya pada tahun 1995, berdiri kantor yang mengurus hasil tangkapan ikan sekaligus pondokan serupa rumah petak yang dikontrakkan untuk para nelayan.

 

Harga tiket masuk Pantai Sadeng ini realtif murah yaitu 5 ribu untuk satu orang. Dengan modal hanya 5 ribu, kalian sudah bisa menikmati keindahan dan semua fasilitas yang ada di pantai ini.

 

Untuk parkir berupa sepeda motor, kalian akan dikenakan biaya parkir hanya 5 ribu untuk satu sepeda motor. Sedangkan untuk kendaraan roda empat seperti mobil dan lainya dikenakan tarif sebesar 10 ribu.

 

Adapun jam operasionalnya selama 24 jam.

Baca Juga : Masjid An-Nahda, Ikon Baru Wisata Religi di Bojonegoro
Bagikan :