Wisata

Kenal Lebih Dekat Kebudayaan dan Destinasi Wisata di Sekitar IKN

Kenal Lebih Dekat Kebudayaan dan Destinasi Wisata di Sekitar IKN
dok bin

SURABAYA, PustakaJC.co - Seperti yang kita ketahui bahwa Ibu kota negara (IKN) akan dipindahkan dari Jakarta ke Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. IKN baru dibangun demi mencapai target Indonesia sebagai negara maju, sesuai Visi Indonesia 2045. IKN baru juga akan mengubah orientasi pembangunan menjadi Indonesia-sentris, serta mempercepat Transformasi Ekonomi Indonesia.

 

 

Pada periode 2022-2024, progresnya adalah pemindahan tahap awal ke Kawasan IKN dan pembangunan infrastruktur utama seperti Istana Kepresidenan, Gedung MPR/DPR RI dan perumahan, juga meliputi pemindahan ASN tahap awal, serta pembangunan dan beroperasinya infrastruktur dasar untuk 500.000 penduduk tahap awal. Rencananya Presiden RI akan merayakan HUT RI ke-79 di Kawasan IKN pada 17 Agustus 2024.

 

IKN baru bernama Nusantara ini diproyeksikan dapat meningkatkan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Indonesia, khususnya di Kalimantan Timur. Mengutip laman Kemenparekraf, lokasi IKN Nusantara di Kalimantan Timur memiliki banyak daya tarik pariwisata dan budaya yang sayang untuk dilewatkan begitu saja. Berikut beberapa di antaranya:

Baca Juga : 10 Wahana Seru di Noah's Park Lembang
Bagikan :