Wisata

HeHa Ocean View, Wisata Eksotis di Tepi Pantai

HeHa Ocean View, Wisata Eksotis di Tepi Pantai
dok th

 

Sama dengan masterpiece Hani sebelumnya, yakni HeHa Sky View, HOV juga merupakan tempat wisata yang mengusung konsep kekinian ini akan menjawab kebutuhan milenial. Sebut saja spot-spot foto dengan pemandangan eksotis, kemudian shopping store dan café outdoor yang menghadap ke pantai. Tentunya fasilitas tersebut dilengkapi dengan produk-produk ekslusif. Jagoan HOV yang tak kalah sensasional adalah area glamping (berkemah) yang disiapkan di atas bukit yang dan menghadap ke lautan lepas.

 

Lokasi HeHa Ocean View

Alamat : Daerah Bolang, Desa Girikarto, Kecamatan Panggang, Kabupaten Gunungkidul, Jogjakarta.

Jam buka : Setiap hari, 10.00 – 20.00 WIB

Akun IG : @hehaoceanview

Telepon : 0859-4370-0900

Maps : https://g.page/heha-ocean-view?share

wisata heha ocean view

 

Untuk kenyamanan para pengunjung Heha Ocean View ini, pengelola sudah menyiapkan berbagai fasilitas-fasilitas yang bisa digunakan oleh pengunjung selama berada di HOV, diantaranya adalah Spot-spot foto kekinian, Cafe Outdoor, Shoping Store, area Glamping yang menghadap ke laut lepas. (int)

Baca Juga : Memukau! Pesona Alam JLS Tulungagung-Trenggalek yang Menawan
Bagikan :