Tokoh

Nyonya Meneer

Pengusaha Jamu Legendaris Kelahiran Sidoarjo

Pengusaha Jamu Legendaris  Kelahiran Sidoarjo
Dok wikipedia

Nama Nyonya Meneer begitu identik dengan aneka jamu asal Semarang. Namun ternyata, Nyonya Meneer tidak lahir di Port of Java. Ia lahir di Sidoarjo.

 

Oleh: Ayu

 

Artikel dalam situs resmi Disperpusip Jatim menerangkan, Nyonya Meneer lahir pada 1895 dengan nama Lauw Ping Nio. Ia merupakan anak ketiga dari lima bersaudara.

 

Setelah beranjak dewasa, Nyonya Meneer menikah dengan pria asal Surabaya, Ong Bian Wan. Mereka kemudian pindah ke Semarang.

Baca Juga : Mengabadikan Kisah Rasulullah dalam Syiir Madura
Bagikan :