Tokoh

Rasiyo, Kadindik Jatim Era Gubernur Imam Utomo (1)

Berawal dari Guru Tidak Tetap Hingga Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Timur

Berawal dari Guru Tidak Tetap Hingga Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Timur
Dok pustakajc.co

 

Dari perjalanan karier yang bisa dikatakan lancar ini, bagaimana Bapak menyikapinya saat itu, dan motivasi apa yang menjadikan Bapak terus bisa naik?

Meraih satu impian, bukanlah hal yang mudah, di berbagai profesi. Namun,kalau kinerja kita baik, tentunya semua akan berjalan baik juga. Dan jangan lupa, selalu mensyukuri apa yang kita miliki. Jika ditanya tentang motivasi, satu hal yang memotivasi saya untuk sukses dalam berkarier. Hal yang selalu dikatakan orang tua saya bahwa saya harus lebih sukses daripada mereka. Bapak Ibu saya, di Madiun sana adalah seorang petani, dan memang, dari putra putri Beliau berdua, saya lah yang menempuh pendidikan hingga kuliah, tentunya dengan penuh perjuangan.

 

Lalu, bagaimana Rasiyo ketika menjadi Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Timur era Gubernur Imam Utomo? Kebijakan apa yang “Viral” kala itu? Dan seperti apa pendidikan Jatim kala Rasiyo menjabat?

Bersambung

Baca Juga : Sunan Muria: Sang Pangeran Sabrang Lor
Bagikan :