Pendidikan & Sastra

Menelisik Teater Tradisional di Indonesia

Menelisik  Teater Tradisional di Indonesia
Dok prambananid

 

Kostum serta riasan

Riasan maupun kostum yang digunakan saat pementasan teater harus tepat serta sesuai dengan peran yang sedang dibawakan. Sama seperti penggunaan property, riasan dan kostum dapat membuat penonton menjadi semakin mengerti peran dan setting cerita.

 

Area pentas

Hal lain yang harus dirancang ketika pertunjukan teater adalah area pentas. Area pentas ini termasuk setting tempat serta suasana area yang berada di dalam pementasan seni teater.

 

Teater menjadi salah satu seni yang harus dilestarikan. Untuk mengenalkan teater, terdapat beberapa hal yang dapat dilakukan mulai dari melakukan kolaborasi dengan komunitas lokal, kemudian melakukan festival teater tradisional. Di dalam festival ini, sejumlah grup teater dapat dilibatkan. Untuk melestarikan teater juga dapat dilakukan dengan berkolaborasi dengan teater modern, hingga mengenalkan teater pada masyarakat luas. (int)

Baca Juga : Kemendikdasmen Kembangkan Nalar Ilmiah Anak Lewat Program Ilmuwan Cilik
Bagikan :