Pendidikan & Sastra

Mengenal Zeigarnik Effect, Kebiasaan Mengingat Pekerjaan yang Belum Selesai

Mengenal Zeigarnik Effect, Kebiasaan Mengingat Pekerjaan yang Belum Selesai
dok pinterest

 

3. Meningkatkan produktivitas

Meskipun efek ini akan membuat Sahabat merasa cemas, stres, bahkan sulit tidur akibat pekerjaan yang tak kunjung selesai. Namun, ternyata efek ini akan meningkatkan produktivitas Sahabat.

 

Ketika Sahabat telah mampu mengatasi rasa malas dan pekerjaan Sahabat telah selesai dengan baik, Sahabat akan merasa puas dan percaya diri dengan hasil kerja yang telah dilakukan. Dengan begitu, Sahabat akan lebih semangat dan siap untuk mengerjakan tugas-tugas lainnya. (int)

Baca Juga : Kemenag Siapkan 7,25 Triliun Anggaran GTK Madrasah 2025, Mayoritas untuk Tunjangan Guru, Simak Beritanya
Bagikan :