Parlemen

Wapres Minta Pemerintah, Pengusaha, dan Buruh Perbarui Komitmen Bersama

Wapres Minta Pemerintah, Pengusaha, dan Buruh Perbarui Komitmen Bersama
Wapres Ma’ruf Amin menghadiri acara Napak Tilas dan Peringatan HUT ke-67 K-Sarbumusi, di Graha Mahar Agung Tulangan, Sidoarjo, Jawa Timur, Jumat (30/09/2022). (Foto: BPMI Setwapres/setkab.go.id)

Tidak hanya itu, lanjut Wapres, dunia kerja baru yang menjadikan pekerja sebagai pusatnya menuntut upaya pemulihan yang juga berpusat pada pekerja, yaitu dengan memperhatikan hak, kebutuhan, dan aspirasi buruh.

 

“Hal ini sejalan dengan mandat Deklarasi 100 Tahun Organisasi Perburuhan Internasional atau ILO,” imbuhnya.

 

Wapres menekankan bahwa dialog sosial menjadi mekanisme yang paling efektif dalam menyampaikan masukan-masukan untuk merumuskan kebijakan dalam merespons tantangan di bidang ketenagakerjaan. Hal ini sejalan dengan rekomendasi ILO.

Baca Juga : Prabowo Hapus Kuota Impor, Industri Tekstil RI Terancam Mati Pelan-Pelan
Bagikan :