Parlemen

Di KTT ke-43 ASEAN, AIPF Koneksikan Sektor Swasta dan Sektor Publik di Kawasan Indo-Pasifik ASEAN

Di KTT ke-43 ASEAN, AIPF Koneksikan Sektor Swasta dan Sektor Publik di Kawasan Indo-Pasifik ASEAN
Presiden Joko Widodo (kelima kiri) bersama (dari kiri) Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr., PM Singapura Lee Hsien Loong, Head of Delegation of The Kingdom of Thailand Sarun Charoensuwan, PM Vietnam Pham Minh Chinh, PM Laos Sonexay Siphandone, Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah, PM Kamboja Hun Manet, PM Malaysia Anwar Ibrahim, dan PM Timor Leste Xanana Gusmao berfoto bersama saat pembukaan ASEAN Indo-Pasific-Forum (AIPF), Jakarta, Selasa (05/90/2023). (dok. setkab.go.id)

“Akan ada leaders’ talk, diskusi panel, dan business matching yang difokuskan pada tiga area utama, yaitu infrastruktur hijau dan rantai pasok yang tangguh, pembayaran berkelanjutan yang inovatif, serta transformasi digital inklusif dan ekonomi kreatif,” kata Erick.

 

Lebih lanjut Menteri BUMN mengatakan, dalam menghadapi tantangan global yang semakin komplek pemerintah Indonesia melalui BUMN aktif berkolaborasi dengan mitra global di berbagai sektor.

 

“Contohnya, dengan membentuk aliansi strategis untuk membangun ekosistem kendaraan listrik, bekerja sama dalam meningkatkan konektivitas dan digitalisasi, serta berperan dalam pembangunan infrastruktur di kawasan,” ungkapnya.

Baca Juga : Debat Pertama Pilgub Jatim Digelar 18 Oktober 2024
Bagikan :