Berita

APBD Tak Cukup, Wali Kota Surabaya Buka-Bukaan soal Kebutuhan Rp 20 Triliun

APBD Tak Cukup, Wali Kota Surabaya Buka-Bukaan soal Kebutuhan Rp 20 Triliun
Eri Cahyadi, Walikota Surabaya. (dok jawapos.com)

SURABAYA, PustakaJC.co - Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, membeberkan kebutuhan riil anggaran tahunan kota Surabaya yang idealnya mencapai Rp 20 triliun. Hal itu disampaikan dalam sebuah forum warga yang membahas arah pembangunan kota.

 

Menurut Eri, saat ini Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Surabaya hanya berada di angka Rp 12 triliun. Jumlah ini dinilai belum cukup untuk membiayai seluruh program prioritas, termasuk pendidikan, kesehatan, serta perbaikan infrastruktur permukiman. Dilansir dari jawapos.com, Senin, (21/4/2025).

 

"Kalau mau Surabaya ini seperti yang kita cita-citakan bersama, butuh Rp 20 triliun per tahun. Faktanya, kita baru punya Rp 12 triliun," tegas Eri.

Baca Juga : Gempa M 6,3 Guncang Maluku, Tidak Berpotensi Tsunami
Bagikan :