Berita

Khofifah dan Menkes Bahas Transformasi RSUD Jadi RSPPU Dokter Spesialis

Khofifah dan Menkes Bahas Transformasi RSUD Jadi RSPPU Dokter Spesialis
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bertemu Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin di Kantor Kemenkes.

Menkes Budi menyambut baik inisiatif Jawa Timur. “Saya dukung penuh. Ini saatnya mereformasi sistem pendidikan dokter spesialis kita,” tegas Menkes budi.

 

Ia juga menitipkan tiga hal penting: standarisasi rumah sakit berbasis ACGME (seperti di AS dan Singapura), afirmasi untuk wilayah DTPK, dan penataan menyeluruh manajemen RS.

 

Turut hadir dalam pertemuan ini jajaran Kemenkes, Rektor Unair, Ketua Konsil Kesehatan, Kolegium Bedah Saraf, serta pimpinan RSUD Dr. Soetomo dan RSSA Malang. (Ivan)

 

 

 

 

 

Baca Juga : Trump Kenakan Tarif 32 Persen Indonesia Kirim Delegasi ke AS
Bagikan :