"Kami ingin bahwa sentuhan reformasi birokrasi dan digitalisasi akan menjadikan pengelolaan manajemen ASN lebih baik ke depannya," harapnya.
"Tentunya penghargaan ini akan menjadi motivasi tersendiri bagi kami untuk meningkatkan pengelolaan manajemen ASN di lingkungan Pemprov Jatim," pungkasnya. (int)