Semua ini, lanjut Erwin, agar semua masyarakat dapat melaksanakan ibadah Ramadan dan idul Fitri dengan baik dan dalam konteks menjaga agar harga terjangkau sehingga pertumbuhan ekonomi yang sudah dilakukan dengan baik di Jatim tentunya mendeliver kesejahteraan bagi masyarakat.
"Jadi kami sangat berterima kasih kepada pak gubernur setelah memimpin pertemuan hari ini mudah-mudahan kita semua dapat menjalankan Ramadan dan Idul Fitri dengan kondisi yang baik," pungkasnya. (pstk01)