Berita

Ini Aturan Baru Tata Cara dan Persyaratan Pembayaran JHT

Ini Aturan Baru Tata Cara dan Persyaratan Pembayaran JHT
Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenaker) Nomor 4 Tahun 2022 tentang Tata Cara dan Persyaratan Pembayaran Manfaat Jaminan Hari Tua (JHT) pada tanggal 26 April 2022.

Ida menambahkan, permenaker ini juga telah dikonsultasikan dengan Lembaga Kerja Sama (LKS) Tripartit nasional yang terdiri dari perwakilan serikat pekerja/serikat buruh, organisasi pengusaha, dan pemerintah.

 

“Kami juga melibatkan para pakar dari berbagai perguruan tinggi untuk mendapatkan masukan terkait dengan materi Permenaker ini,” ujarnya.

 

Lebih lanjut, Menaker menjelaskan sejumlah ketentuan yang diatur dalam Permenaker Nomor 4 Tahun 2022.

Baca Juga : Kalaksa BPBD Jatim Tinjau Pembangunan Hunian Relokasi Terdampak Banjir Bandang di Banyuwangi
Bagikan :