Berita

IKM Kendang Djimbe Blitar Diusulkan Sebagai Desa Devisa ke LPEI Untuk Meluaskan Pasar Internasional

IKM Kendang Djimbe Blitar Diusulkan Sebagai Desa Devisa ke LPEI Untuk Meluaskan Pasar Internasional
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa tengah melihat dengan seksama kerajinan kendang

Selain itu, Gubernur Khofifah juga mengungkapkan bahwa jika mendapatkan approval dari LPEI, maka berkesempatan Go Internasional melebarkan sayap market ke negara lainnya.Karena bersamaan dengan berlangsungnya agenda G20 di Indonesia mulai Maret sampai akhir tahun maka akan banyak peluang pasar yang bisa didapatkan.

 

"Karena ini bisa langsung didisplay di G20, jadi yang sudah masuk kategori desa devisa kesempatan utamanya adalah produknya didisplay di dalam pertemuan pertemuan G20," ungkapnya.

 

"Kita harapkan akan menjadi pasar baru bagi seluruh pelaku  industri kreatif termasuk kendang Djimbe," imbuhnya.

Baca Juga : Hendri Satrio Yakin Pertemuan Prabowo dan Megawati Sudah Ada Deal
Bagikan :