Gaya Hidup

Sunbathing Sehat: Cara Berjemur Aman dan Nikmati Manfaatnya

Sunbathing Sehat: Cara Berjemur Aman dan Nikmati Manfaatnya
Sunbathing Sehat: Cara Berjemur Aman dan Nikmati Manfaatnya (dok tribunnews)

 

Konsumsi Makanan yang Tepat
Makanan yang kaya akan likopen, seperti tomat dan buah berwarna merah atau oranye, dapat melindungi kulit dari paparan sinar matahari hingga 33%. Makanan dengan antioksidan dan omega-3, seperti teh hijau dan ikan, juga baik untuk menenangkan kulit setelah berjemur.

 

Gunakan Tabir Surya
Pilih tabir surya dengan SPF minimal 30 untuk melindungi kulit dari sinar UVA dan UVB. Pastikan untuk mengoleskan tabir surya secara merata dan mengulanginya setiap dua jam, terutama setelah berenang atau berkeringat.

 

Pilih Pakaian yang Nyaman
Kenakan pakaian ringan dan tidak terlalu tebal agar kulit dapat bernapas dengan baik, mencegah terjadinya overheating atau keringat berlebih yang bisa menyebabkan ketidaknyamanan.

Baca Juga : Prediksi Tren Kecantikan 2025: Inovasi Skincare hingga Gaya Rambut
Bagikan :