Gaya Hidup

Rumah Adat Suku Osing di Banyuwangi Jawa Timur

Rumah Adat Suku Osing di Banyuwangi Jawa Timur
dok indonesiatravel

 

Baresan

Ciri atap baresan adalah sering digunakan sebagai pawon dan memiliki 3 atap atau 3 rab.

 

Cerocogan

Jenis rumah cerocogan adalah atap yang paling sederhana dengan hanya memiliki 2 atap.

 

Tikel

Rumah tikel merupakan bentuk paling lengkap. Rumah ini mempunyai atap yang berjumlah 4 atap.

 

Di samping itu, rumah tikel mampu menaungi seluruh bagian pola rumah adat Osing, seperti rumah, bale, ataupun pawon.

 

Desain Tata Ruang

Arsitektur desain luar ruangan rumah adat Suku Osing terdiri dari halaman depan, ampon, amper, dan halaman samping. Amper bisa disebut sebagai teras rumah, karena berfungsi sebagai tempat untuk menerima tamu.

 

Sedangkan, ampon adalah ruang tambahan yang biasanya terletak di samping serambi ruang dan berfungsi sebagai ruang transisi.

Baca Juga : Air Kelapa untuk Menurunkan Berat Badan? Ini Caranya
Bagikan :