Perasaan sedih, cemas, tidak berdaya, atau kekosongan yang terus-menerus
Sifat lekas marah
Perasaan bersalah atau tidak berharga
Kehilangan minat pada hobi dan aktivitas yang biasanya memberi Anda kesenangan
Penurunan energi
Merasa gelisah atau kesulitan duduk diam
Kesulitan berkonsentrasi
Kesulitan tidur, atau bangun dan tidur berlebihan
Perubahan nafsu makan
Berpikir untuk bunuh diri
Jenis-jenis air mata
Seorang profesor oftalmologi di Yale School of Medicine, David Silverstone, mengatakan ada tiga jenis air mata yakni air mata dasar, air mata emosional, dan air mata refleks,” kata dia seperti dikutip dari laman AARP.