Kuliner

Mitos atau Fakta? Benarkah Ada Sayuran Penyebab Kolesterol Tinggi?

Mitos atau Fakta? Benarkah Ada Sayuran Penyebab Kolesterol Tinggi?
Mitos atau Fakta? Benarkah Ada Sayuran Penyebab Kolesterol Tinggi?

 

Sebagai alternatif yang lebih sehat, kamu bisa mengolah sayuran dengan cara dipanggang, dikukus, atau ditumis menggunakan minyak sehat, seperti minyak zaitun, minyak jagung, minyak kanola, atau minyak biji bunga matahari.

 

Jika ingin menambah cita rasa, gunakan bahan tambahan yang lebih sehat, seperti daun bawang, tomat, kacang-kacangan, tahu, atau tempe. Penggunaan garam, saus, atau kecap juga boleh, tetapi dalam jumlah yang wajar agar tetap sehat.

 

Jadi, sekarang sudah lebih jelas, kan? Tidak ada sayuran yang menyebabkan kolesterol tinggi. Namun, cara pengolahan yang kurang tepat dapat membuat sayuran mengandung kolesterol. Pastikan untuk memasaknya dengan metode yang sehat dan rutin memeriksa kadar kolesterol agar tetap terkontrol, terutama jika memiliki riwayat kolesterol tinggi. (nov)

Baca Juga : Nasi dalam Sejarah, Tradisi, dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
Bagikan :