Kuliner

Kafe Bertema Industrial Vintage Surabaya

Kafe Bertema Industrial Vintage Surabaya
dok pewarta

 

"Buat kami, harga yang kami banderol worth it (setimpal) bagi arek-arek Suroboyo," ujar warga Jambangan, Surabaya itu.

 

Hal senada disampaikan Co-Founder Kameraad, Andy Baskoro. Untuk menu yang disajikan memang senada dengan kafe dan resto pada umumnya. Namun dari segi rasa, ia menjamin pengunjung ingin kembali lagi.

 

"Untuk menu kami kurang lebih sama dengan kafe dan resto lain, tapi untuk menu makanan, andalan kami ada nasi cumi plus udang dan nasi cumi," ujarnya. (int)

Baca Juga : Benarkah Mengunyah Permen Karet Bisa Membantu Menurunkan Berat Badan?
Bagikan :