Komunitas

TP PKK Jatim Ajak Kader PKK Jadi Motor Penggerak Pembangunan Pemberdayaan Masyarakat

TP PKK Jatim Ajak Kader PKK Jadi Motor Penggerak Pembangunan Pemberdayaan Masyarakat
Penjabat (Pj.) Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Timur Isye Adhy Karyono membuka secara langsung Rapat Koordinasi (Rakor) TP PKK Prov. Jatim Tahun 2024 yang digelar di Victory Ballroom, Lt. 8 - Ciputra Word Hotel Surabaya pada Jum'at (29/11).

Melalui keempat upaya tersebut,  kehadiran gerakan PKK diharapkan bisa menjangkau hingga lapisan terbawah. Dengan begitu secara tidak langsung PKK  dapat turut mendukung upaya pemerintah dalam menyelesaikan permasalahan sosial di masyarakat. 

 

"Desa adalah basis atas kompleksitas permasalahan sosial, budaya dan ekonomi di wilayahnya. Sehingga peran serta lembaga kemasyarakatan desa seperti PKK dan Posyandu akan menjadi garda terdepan dalam upaya peningkatan pemberdayaan masyarakat dan permasalahan di desa," pungkasnya. (pstk01)

Baca Juga : Surabaya Grunge Community Hadirkan Halal Bihalal Penuh Energi dan Semangat Musik
Bagikan :