Komunitas

Pemprov Jatim Alokasikan Rp185 M Bansos Penanganan Dampak Inflasi Di Jatim

Pemprov Jatim Alokasikan Rp185 M Bansos Penanganan Dampak Inflasi Di Jatim
Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak saat menghadiri Rapat Koordinasi Pusat dan Daerah (Rakorpusda) Pengendalian Inflasi Tahun 2022 di Ballroom Hotel Shangri-La Surabaya, Rabu (14/9).

Pada kesempatan yang sama juga dilakukan Penyerahan TPID Award kepada daerah-daerah yang mampu mengendalikan inflasi dengan baik dan peresmian kegiatan Rakorpusda GNPIP yang diawali dengan Deklarasi Operasi Pasar (OP), penandatanganan KAD komoditas pasar strategis, serta kerjasama hilirisasi, penyerahan KUR, Urban Farming, dan PSBI, serta prosesi Sinergi dan Inovasi antar Lembaga secara simbolis yang dilakukan oleh Menko Perekonomian RI. (ayu)

Baca Juga : Meriahkan Tetralogy EJRF, Banyuwangi Jadi Tuan Rumah Perdana dengan 1.200 Peserta Lari
Bagikan :