Wisata

Pantai Sadeng, Muaranya Aliran Bengawan Solo Purba

Pantai Sadeng, Muaranya Aliran Bengawan Solo Purba
Dok visitingjogja

 

Pelabuhan ini termasuk pelabuhan yang maju dengan kelengkapan sarana pendukungnya, seperti perahu motor yang berukuran lebih besar, terminal pengisian bahan bakar, rumah pondokan nelayan hingga tempat pelelangan ikan dan koperasi.

 

Berkembangnya Sadeng sebagai pelabuhan ikan pun punya cerita tersendiri. Sekitar tahun 1983, serombongan nelayan ikan dari Gombong, Jawa Tengah datang ke tempat ini. Mereka menganggap Sadeng sangat berpotensi sebagai tempat melaut.

 

Tahun 1986, didirikanlah tempat pelelangan ikan dan dibangun pelabuhan yang dilengkapi mercusuar untuk mendukung aktivitas perikanan.

Baca Juga : Fakta Ritual Unik di Pulau Samosir
Bagikan :