Tokoh

Perempuan Indonesia Mendunia

Bukti Indonesia Punya Insan Berkualitas di Dunia Kerja Internasional

Bukti Indonesia Punya Insan Berkualitas di Dunia Kerja Internasional
dok gnfi

 

Di balik pencapaian tersebut, Nisa banyak disorot setelah mengungkap fakta menarik mengenai latar belakang dirinya, yang ternyata merupakan anak dari sosok orang tua yang bekerja sebagai driver ojek online.

 

Melalui unggahan di laman LinkedIn, Nisa menceritakan jika kedua orangtuanya hanya menyelesaikan pendidikan sampai tingkat Sekolah Dasar, namun hal tersebut tidak menghalangi mereka untuk bermimpi agar sang anak mendapat pendidikan yang jauh lebih baik.

 

Menurut Nisa, setiap orang tidak pernah bisa meminta dilahirkan dari kondisi keluarga yang seperti apa, namun dirinya mempercayai jika usaha keras yang telah dilakukan setiap orang termasuk di dunia kerja, pada akhirnya akan terbayar dengan sepadan.

Baca Juga : Dua Wajah Evolusi Pemikiran dan Gaya pada Karya
Bagikan :