Pendidikan & Sastra

Sekolah Baru Boleh Tumbuh, Tapi Sekolah Lama Jangan Sampai Layu

Sekolah Baru Boleh Tumbuh, Tapi Sekolah Lama Jangan Sampai Layu
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi beserta jajaran saat halal bihalal dengan guru-guru sekolah. (dok jawapos.com)

“Ada sekolah baru yang justru menyerap murid dari sekolah sebelah. Ini harus dievaluasi, bukan malah didorong terus,” jelas Walikota Surabaya Itu.

 

Eri juga menyebut pentingnya menertibkan sistem bantuan operasional daerah (BOPDA). Sekolah yang baru berdiri tidak langsung bisa mendapat BOPDA, karena dikhawatirkan malah menimbulkan ketimpangan dengan sekolah lama yang sudah lebih dulu berdiri.

 

Pemkot bahkan siap berdialog kembali soal mekanisme bantuan untuk sekolah swasta yang mengalami kesulitan. Namun, ia menegaskan, semua kebijakan tetap mengedepankan asas keberlanjutan dan keadilan pendidikan.

Baca Juga : Semarakkan Ramadhan, Kemenag Siapkan Program Tahsin, Tafsir, hingga Belajar Kaligrafi
Bagikan :