Pendidikan & Sastra

Peraturan Sekolah Paling Unik di Dunia, Bikin Geleng-Geleng Kepala!

Peraturan Sekolah Paling Unik di Dunia, Bikin Geleng-Geleng Kepala!
Peraturan Sekolah Paling Unik di Dunia, Bikin Geleng-Geleng Kepala! (dok niindo)

 

5. Tidak Boleh Memiliki Sahabat Dekat

Beberapa lembaga pendidikan di Inggris melarang siswa memiliki satu sahabat yang terlalu dekat. Kebijakan ini diterapkan untuk mencegah siswa merasa sedih atau sakit hati jika sahabatnya pindah sekolah atau mulai berteman dengan orang lain.

 

6. Belajar Wajib 18 Jam Sehari

Di Korea Selatan, sekolah-sekolah memiliki aturan belajar yang sangat ketat. Para siswa harus belajar selama 18 jam sehari, baik di sekolah maupun di tempat les tambahan. Aturan ini bertujuan untuk memastikan siswa bisa masuk ke universitas ternama. Wah, siapa nih yang baru belajar 1 jam saja sudah merasa lelah?

 

Meskipun terdengar aneh, setiap peraturan sekolah pasti dibuat dengan tujuan tertentu. Jadi, apakah kamu tertarik untuk bersekolah di salah satu sekolah dengan aturan unik ini? Apa pun aturannya, sebagai murid kita tetap harus mematuhinya, ya! (nov)

 

Baca Juga : Pemkot Mojokerto Atur Outing Class Sekolah dengan Regulasi Baru
Bagikan :