Seleksi GCC ini disebutnya juga membuktikan betapa kreatif dan inovatif para guru yang dimiliki daerah. Selain itu, animo mereka juga patut diacungi jempol.
"Semangat dan kreativitas mereka terlihat dari jumlah peserta yang begitu banyak. Selain itu, diadakannya GCC secara kontinyu menunjukkan bagaimana Bu Gubernur menyadari betul bagaimana dampak kualitas pendidikan yang diberikan oleh para guru-guru hebat kita yang ada di Jawa Timur," tuturnya. (pstk01)