Parlemen

Pemprov Jatim Raih Penghargaan APN 2024 Kategori Gold

Pemprov Jatim Raih Penghargaan APN 2024 Kategori Gold
Pemerintah Provinsi Jawa Timur menerima penghargaan Anugerah Pandu Negeri (APN) kategori Gold dari Indonesian Institute For Public Governance (IIPG) pada gelaran puncak APN 2024 di Hotel Aryaduta Jakarta, Kamis (05/09).

Tercatat ada sebanyak tujuh langkah dan strategi dalam mewujudkan keberhasilan digitalisasi layanan birokrasi yaitu penguatan kebijakan, pengendalian pembangunan aplikasi, redesign anggaran dan role model kepemimpinan digital.

 

Berikutnya adalah optimalisasi infrastruktur, peningkatan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) dan yang terakhir membangun dan memelihara budaya kerja berbasis Teknologi Informasi Komunikasi (TIK).

 

Dengan adanya strategi tersebut, diharapkan komitmen pemerintah dalam mengimplementasikan SPBE untuk mewujudkan reformasi birokrasi yang berdampak pada masyarakat semakin ditingkatkan.

Baca Juga : Luluk Nur Hamidah, Politisi Perempuan Pesaing Risma dan Khofifah di Pilkada Jatim 2024
Bagikan :