Parlemen

Presiden Jokowi Minta Menkominfo Budi Arie Selesaikan Pembangunan BTS di Tanah Air

Presiden Jokowi Minta Menkominfo Budi Arie Selesaikan Pembangunan BTS di Tanah Air
Presiden Jokowi memberikan ucapan selamat pada Menkominfo Budi Arie Setiadi, Senin (17/07/2023), di Istana Negara, Jakarta. (dok. setkab.go.id)

“Yang berkaitan dengan kedaulatan data, yang berkaitan dengan artificial intelligence, yang berkaitan dengan frekuensi, yang berkaitan dengan satelit, semuanya bisa segera dirampungkan dan dituntaskan,” ujarnya.

 

Presiden meyakini kehadiran Wamenkominfo Nezar Patria yang memiliki latar belakang sebagai jurnalis dan direksi badan usaha milik negara (BUMN) serta satuan tugas (satgas) di bidang TIK dapat mempercepat penyelesaian program-program strategis di Kemenkominfo dalam sisa waktu yang kurang dari satu setengah tahun ini.

 

“Semuanya bisa dikejar, dipercepat semuanya, sehingga sudah ada wamen pun kita tambah satgas,” tandasnya. (pstk01)

Baca Juga : Indonesia-Turkiye Sepakati Sejumlah Kerja Sama di Sejumlah Bidang
Bagikan :