Berita

Bank Jatim Trade Connect Summit 2024, Pemprov Jatim Optimistis Antarkan UMKM Jatim Naik Kelas Go Internasional

Bank Jatim Trade Connect Summit 2024, Pemprov Jatim  Optimistis Antarkan UMKM Jatim Naik Kelas Go Internasional
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono optimistis Bank Jatim dapat mengantarkan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Jawa Timur dapat naik kelas ke kancah internasional.

Oleh karena itu, untuk meningkatkan kinerja ekspor ini, Pemprov Jatim melalui Disperindag serta lembaga terkait telah menjalankan berbagai program yang khusus pada peningkatan kapasitas pelaku usaha.

 

“Kami berupaya meningkatkan kapasitas pelaku usaha baik melalui pelatihan, promosi produk, maupun penyederhanaan perizinan usaha,” kata Adhy.

 

“Tidak hanya itu, Pemprov juga menjalin hubungan dengan berbagai asosiasi bisnis dan organisasi industri untuk mempermudah pelaku usaha dalam mengakses pasar internasional,” imbuh dia.

Baca Juga : Pemkot Surabaya Dukung Penuh Proyek SRRL, Prioritaskan Transportasi Terintegrasi Surabaya Raya
Bagikan :