Gaya Hidup

Demi Cantik Malah Bahaya? Ini Fakta di Balik Tren Kecantikan Populer

Demi Cantik Malah Bahaya? Ini Fakta di Balik Tren Kecantikan Populer
Demi Cantik Malah Bahaya? Ini Fakta di Balik Tren Kecantikan Populer (dok alodokter)

 

6. Pasta Gigi untuk Jerawat

Pasta gigi memiliki pH tinggi (sekitar 9–10) dan tidak cocok digunakan pada kulit wajah yang jauh lebih sensitif. Mengoleskan pasta gigi pada jerawat dapat menyebabkan iritasi, ruam, dan sensasi terbakar karena ketidakseimbangan pH yang ditimbulkannya.

 

7. Contouring dengan Tabir Surya

Tren ini dilakukan dengan mengoleskan tabir surya hanya di bagian wajah tertentu untuk menciptakan efek kontur alami dari paparan sinar matahari. Meskipun terlihat inovatif, bagian wajah yang tidak dilindungi tabir surya akan terpapar sinar UV secara langsung, meningkatkan risiko kerusakan kulit permanen.

 

Menjaga kesehatan kulit adalah langkah pertama dalam merawat penampilan. Jadi, sebelum mengikuti tren kecantikan yang sedang viral, pastikan kamu sudah mencari tahu keamanan dan dampaknya. Jangan sampai kulit justru menjadi korban tren yang tidak tepat. (nov)

Baca Juga : Pola Asuh Strict Parents: Kedisiplinan atau Kekangan?
Bagikan :