Kuliner

Kebiasaan Makan Pagi yang Bisa Memperpendek Usia, Apa Saja?

Kebiasaan Makan Pagi yang Bisa Memperpendek Usia, Apa Saja?
Dok sajian sedap

 

5. Terlalu sering sarapan sosis dan ham

Sarapan ala American Breakfast memang menyenangkan. Dalam seporsi menu, ada sosis, ham, bacon, kentang dan berbagai macam bahan makanan menggiurkan lainnya.

Namun jika sarapan daging-dagingan prosesan ini dilakukan terlalu sering, maka Anda bisa membahayakan tubuh Anda, terutama organ jantung Anda.

 

Masih dari Livestrong, daging prosesan seperti ham dan sosis tinggi akan lemak jenuh. Terlalu banyak mengonsumsi lemak jenuh, bisa meningkatkan kadar kolesterol jahat di dalam tubuh.

 

Dan kolesterol jahat yang terlalu tinggi, bisa berisiko menyebabkan penyumbatan arteri dan berbagai masalah pada jantung. Imbasnya, usia Anda adalah yang dipertaruhkan. (int)

Baca Juga : Ini Batas Konsumsi Telur Per Hari
Bagikan :