Bumi Pesantren

Calon Jamaah Haji Diminta Latihan tak Pakai AC Antisipasi Cuaca Panas Arab Saudi

Calon Jamaah Haji Diminta Latihan tak Pakai AC Antisipasi Cuaca Panas Arab Saudi
Dok haibunda

 

Kemudian bagi mereka yang sudah berusia lanjut sebaiknya agar minta pendampingan orang lain dan jangan memaksakan diri. “Jika tidak kuat maka beristirahat dan banyak mengonsumsi air putih,” tambahnya.

 

Terakhir, hendaknya para calon jemaah haji melakukan Medical Check-up atau pemeriksaan menyeluruh. Hal ini dimaksudkan agar diketahui apakah Jamaah memiliki penyakit bawaan atau penyakit berat seperti hipertensi, diabetes, ginjal, ataupun penyakit jantung.

 

“Ini persiapan-persiapan sederhana yang bisa dilakukan sebelum keberangkatan untuk mempersiapkan diri menghadapi suhu panas yang ekstrim di Saudi,” kata dia. (int)

Baca Juga : Menag Gelar Open House Idulfitri, Ajak Umat Amalkan Nilai Ramadan
Bagikan :