Bumi Pesantren

Pelunasan Biaya Haji 1446 H Jemaah Reguler Dibuka Hari Ini 14 Februari 2025

Pelunasan Biaya Haji 1446 H Jemaah Reguler Dibuka Hari Ini 14 Februari 2025
Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Hilman Latief (dok. kemenag.go.id)

k. Embarkasi Makassar sebesar Rp57.670.921,00

l. Embarkasi Lombok sebesar Rp56.764.801,00

m. Embarkasi Kertajati sebesar Rp58.875.751,00

 

“Besaran Bipih jemaah haji ini dipergunakan untuk biaya: penerbangan haji, sebagian biaya akomodasi di Makkah, dan sebagian biaya akomodasi di Madinah, biaya hidup (living cost),” papar Hilman.

Baca Juga : Haul Malam Selikur Mambaus Sholihin, Doa Ibtihal Menggema, Ribuan Jamaah Khusyuk Bermunajat
Bagikan :