Bumi Pesantren

Jelang Bulan Ramadhan, Khofifah Ajak Asah Kesalehan Sosial dengan Zakat , Infak Shodaqah

Jelang Bulan Ramadhan, Khofifah Ajak Asah Kesalehan Sosial dengan Zakat , Infak Shodaqah
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa , saat meresmikan Cafe and Resto Raka Roja milik Anggota DPRD Provinsi Jatim Agung Supriyanto, di Kab. Tuban, Senin (28/3).

"Saya bisa merasakan nafas keilmuan dan nafas kesalehan sosial luar biasa dari Gus Dur dari perjalanan-perjalanan dimana saya sering mengikuti sejak tahun 1992. Sering sekali ada yang rawuh ke beliau untuk minta dibantu secara keuangan. Biasanya, beliau akan memberi berapa pun yang ada di kantong beliau," kenangnya.

 

Menurut Khofifah apa yang dilakukan Gus Dur adalah cara beliau  merawat ummat. Yang juga selalu diikuti dengan penuh kasih dan berbagi.

 

"Jadi memang benar, merawat ummat harus dikuati dengan layanan kesejahteraan. Saya kira itulah yang sedang dilakukan oleh Pak Agung dengan pembukaan cafe ini. Yang mana, Pak Agung berusaha memajukan ekonomi keluarga maupun rakyat," tuturnya.

Baca Juga : Antisipasi Nikah Dini, Kemenag Ajak Mahasiswa Jadi Agen Pencegahan
Bagikan :